Cara Mengaktifkan SpamAssassin di Cpanel

Apache SpamAssassin adalah sebuah mail filter yang mengidentifikasi spam. Ini adalah filter email cerdas yang menggunakan beragam tes untuk mengidentifikasi email massal yang tidak diminta, lebih dikenal sebagai spam. Tes ini memeriksa header email dan konten untuk mengklasifikasikan email dengan metode statistik canggih. Berikut cara untuk mengaktifkannya pada cpanel :

  1. Login ke dalam akun Cpanel
  2. Pada bagian ‘ Mail ‘, klik icon SpamAssassin

How_to_enable_Apache_SpamAssassin_in_cPanel_-_2016-08-15_10.06.033. Lalu pilih, ‘ Enable Apache SpamAssassinHow_to_enable_Apache_SpamAssassin_in_cPanel_-_2016-08-15_10.06.24

Sekarang, ketika Anda menerima pesan spam yang dengan skor spam 5 atau lebih, email spam akan secara otomatis dihapus oleh SpamAssassin.